Cara Memasang Widget Komentar Terbaru
Kali ini saya akan berbagi cara memasang widget recent comment/ komentar terbaru berscroll plus tampilan avatarnya, seperti ini :
Widget komentar terbaru ini berguna untuk mengetahui komentar apa saja yang baru diterbitan. Dengan tampilan berscrol dan ada gambar avatarnya membuat tampilan blog kita jadi keren & rapi. Simak caranya berikut ini:
1. Log in ke www.blogger.com
2. Klik Tata Letak
3. Klik Tambah Gadget
4. Klik HTML/ Java Script
5. Copy dan Paste (Ctrl+C→Ctrl+V) kode script berikut ini ke dalam kotak HTML
Kode Script:
NB : ganti http://moocensusan.blogspot.com dengan alamat URL link blog Anda
6.Simpan → Lihat Blog Anda
0 comments:
Post a Comment